PENGARUH KONTEN VISUAL DAN TERPAAN IKLAN DI APLIKASI TIKTOK TERHADAP MINAT BELI PRODUK BREYLEE

Yuliyanti, Siti (2022) PENGARUH KONTEN VISUAL DAN TERPAAN IKLAN DI APLIKASI TIKTOK TERHADAP MINAT BELI PRODUK BREYLEE. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

[img] Text
COVER.pdf

Download (984kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (312kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (421kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (375kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (297kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (177kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB)
[img] Text
HASIL CEK SIMILARITY.pdf

Download (23kB)

Abstract

Saat ini pengguna sosial media semakin marak dimasyarakat serta pemasaran menggunakan media sosial yang digencarkan menjadi alasan mengapa penelitian ini penting untuk dilakukan. Tiktok sendiri merupakan platform media sosial yang menjadikan produk Breylee sempat viral dan mendapatkan banyak ulasan baik dari para pengguna nya. Dalam pemasaran menggunakan Tiktok konten visual dan intensitas konsumen dalam melihat iklan perlu diperhatikan untuk memastikan bahwa konsumen menerima informasi yang disampaikan secara jelas dan menyeluruh. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh konten visual dan terpaan iklan di aplikasi Tiktok terhadap minat beli produk Breylee dengan menggunakan desain penelitian kuantitatif dan metode survey. Teknik penelitian yang digunakan yaitu convience sampling, jumlah responden dalam penelitian ini yaitu sebanyak 52 responden. Data yang diperoleh diolah menggunakan SPSS. Populasi dalam penelitian ini yaitu 85 responden yang berdomisili di jawa timur, Jawa tengah, dan Jawa barat. Kuesioner yang digunakan dalam penelitian ini dibuat menggunakan google form dan disebarkan melalui Whatsapp. Teknik analisis data menggunakan Regresi Berganda, Uji Parsial (t), dan Uji Simultan (f). Hasil dari pengolahan data yang dilakukan diketahui bahwa Konten Visual berpengaruh positif terhadap Minat Beli (0,000) , Terpaan Iklan juga diketahui berpengaruh terhadap Minat Beli (0,015), lalu diketahui bahwa secara bersama-sama dan simultan Konten Visual dan Terpaan Iklan berpengaruh terhadap Minat Beli (95,744). Kata Kunci: Konten Visual, Terpaan Iklan, Minat Beli

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Bisnis dan Bahasa
Fakultas Bisnis dan Bahasa

Fakultas Bisnis dan Bahasa > Administrasi Bisnis
Fakultas Bisnis dan Bahasa > Administrasi Bisnis
Depositing User: Iqbal Iqbal
Date Deposited: 26 Jan 2026 02:50
Last Modified: 26 Jan 2026 02:50
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/3571

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats