Nurhaliza, Baiq Azura (2022) IMPLEMENTASI GAYA HIDUP SANTRI DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE PADA ASRAMA X HURUN INN. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.
|
Text
COVER.pdf Download (616kB) |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (637kB) |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (231kB) |
|
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (195kB) |
|
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (150kB) |
|
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (120kB) |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (119kB) |
|
|
Text
HASIL CEK SIMILARITY.pdf Download (14kB) |
Abstract
Lifestyle atau gaya hidup seseorang sudah dijadikan sebagai kebiasaan atau pola tingkah laku terbaru yang dimana manusia bisa menyesuaikan diri dengan seiring berjalannya waktu (zaman). Santri Asrama x Hurun Inn telah menerapkan gaya hidupnya sebagai seorang santri yang dimana pada umumnya mereka hidup sederhana, apa adanya dan tidak berlebih-lebihan. Berusaha tirakat dan hidup mandiri. Dalam pengambilan keputusan berbelanja secara online santri asrama x hurun inn lebih tertarik berbelanja secara online menggunakan aplikasi shopee dikarenakan banyaknya promo gratis ongkir dan banyaknya tawaran harga yang fariatif lebih murah. Santri juga memiliki pertimbangan sebelum membeli produk ditoko online shopee dengan cara melihat kualitas, harga, barang dan penilaian dari para pembeli. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi gaya hidup santri di asrama x hurun inn dalam pengambilan keputusan pembelian secara online Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi gaya hidup santri asrama x hurun inn telah diterapkan sesuai dengan ajaran islam. Asrama x hurun inn mengehmatkan uangnnya dengan berbelanja sesuai dengan kebutuhannya. Jenis produk yang paling banyak diminati oleh santri Asrama X Hurun Inn ketika berbelanja online berupa baju, skincare dan kebutuhan sehari-harinya. Kata Kunci : Gaya Hidup Santri, Keputusan pembelian
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
| Divisions: | Fakultas Bisnis dan Bahasa Fakultas Bisnis dan Bahasa Fakultas Bisnis dan Bahasa > Administrasi Bisnis Fakultas Bisnis dan Bahasa > Administrasi Bisnis |
| Depositing User: | Iqbal Iqbal |
| Date Deposited: | 21 Jan 2026 02:38 |
| Last Modified: | 21 Jan 2026 02:38 |
| URI: | http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/3565 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year
![]() |
View Item |
