ISTIANAH, NUR (2024) ASUHAN KEBIDANAN MULAI KEHAMILAN TRIMESTER III SAMPAI DENGAN NIFAS DAN KB PADA “Ny. K” DI TPMB SAPTARUM MASLAHAH, S.Tr. Keb. DESA PLOSOKEREP KECAMATAN SUMOBITO KABUPATEN JOMBANG. Diploma thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.
![]() |
Text
cover.pdf Download (740kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (567kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Download (574kB) |
![]() |
Text
BAB III.pdf Download (597kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (262kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (124kB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (233kB) |
![]() |
Text
hasil cek similarity.pdf Download (18kB) |
Abstract
Seorang wanita akan mengalami proses kehamilan, bersalin dan nifas. Hal tersebut merupakan sesuatu yang fisiologis, selama mengalami proses tersebut tidak menuntut kemungkinan ibu dan bayinya terjadi masalah. Oleh karena itu tujuannya dilakukan penelitian ini ialah memberikan asuhan secara Continuity Of Care. Metode yang digunakan ialah Continuity Of Care yaitu asuhan kebidanan yang dimulai dari masa kehamilan, persalinan, nifas, neonatus, dan keluarga berencana. Asuhan diberikan di TPMB Saptarum Maslahah yang dimulai dari tanggal 23 Januari 2024 sampai 01 Mei 2024. Kunjungan asuhan kebidanan dilakukan di rumah ibu dan di TPMB dengan rincian kunjungan hamil sebanyak 3 kali, bersalin 1 kali, nifas 4 kali, neonatus 3 kali, dan KB 2 kali. Hasil asuhan kebidanan Continuity Of Care yang telah dilakukan pada “Ny.K” mulai dari hamil trimester 3, bersalin, nifas, neonatus, dan keluarga berencana, didapatkan hasil pemeriksaan saat kehamilan ibu dalam batas normal, pada saat persalinan ibu lahir secara SC dirumah sakit Pelengkap Jombang dirujuk dengan indikasi Ketuban Pecah Dini dan pada masa nifas selama 6-8 minggu ibu dalam keadaan normal dan fisiologis, masa neonatus selama 8-28 hari tidak ada komplikasi apapun dan dalam keadaan normal, pada saat KB ibu menggunakan KB suntik 3 bulan. Setelah melakukan asuhan Continuity Of Care maka dapat disimpulkan bahwa asuhan kebidanan mulai kehamilan trimester 3 sampai dengan KB berlangsung sesuai teori. Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat menjadi salah satu cermin bagi pelayanan kesehatan untuk melakukan asuhan secara berkelanjutan agar mengurangi angka kematian ibu dan bayi. Kata Kunci : Continuity of care, Kehamilan, Persalinan, Nifas, Neonatus, Keluarga Berencana.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan Fakultas Ilmu Kesehatan > D3-Kebidanan |
Depositing User: | Iqbal Iqbal |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 03:02 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 03:02 |
URI: | http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/3446 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year
![]() |
View Item |