PERAN DIGITAL MARKETING DALAM PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN PADA ANGGOTA DI GRUP FACEBOOK JOMBANG KULINER

Akbari, Nauval (2017) PERAN DIGITAL MARKETING DALAM PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN PADA ANGGOTA DI GRUP FACEBOOK JOMBANG KULINER. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum.

Full text not available from this repository.

Abstract

Diigital marketing merupakan proses yang sangat penting dilakukan oleh para pelaku usaha dalam menjalakan ektivitas perekonomian, dalam proses digital marketing muncul 1 fenomena adanya grup facebook jombang kuliner yang terdapat di kabupaten jombang, dengan beberapa program yang dilakukan grup jombang kuliner berpengaruh terhahadap peningkatan volume anggotanya. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat penemuan dan dilakukan pada kondisi ilmiah. Metode penelitian kulitatif merupakan sebuah cara yang lebih menekankan pada aspek pemahaman secara mendalam terhadap suatu permasalahan. Tekhnik analisis data menggunakan analasis domain dan analisis taksonomis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Digital marketing di grup facebook jombang kuliner berpengaruh terhadap peningkatan volume penjualan melalui program yang dilakukan oleh grup facebook jombang kuliner. Kata kunci : Digital marketing, program kegiatan, peningkatan volume penjualan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi
Fakultas Ilmu Administrasi > S1-Ilmu Administrasi Bisnis
Depositing User: Iqbal Iqbal
Date Deposited: 25 Nov 2017 02:25
Last Modified: 25 Nov 2017 02:25
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/947

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats