RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) JOMBANG BERBASIS WEB

Lukman, M. Choirul (2015) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) JOMBANG BERBASIS WEB. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (852kB) | Preview

Abstract

Rumah sakit Umum Daerah (RSUD) Jombang merupakan instuisi pelayanan kesehatan milik pemerintah Jombang yang menyelenggarakan layanan rawat inap,rawat jalan dan gawat darurat .Rumah Sakit diharapkan mampu menerapkan kebijakan-kebijakan strategis secara efektif dan efisien baik secara internal maupun eksternal termasuk manejemen kepegawaian.Salah satu alat dalam administrasi data dan menejemen kepegawaian adalah dengan sistem informasi kepegawaian secara terkomputerisasi agar pengelolaan data kepegawain lebih cepat,efektif dan efisien.Sistem kepegawaian ini dibangun dengan berbasis web menggunakan Framework Codeigniter karena dengan menggunakan framework MySQL sebagai basis datanya. Sistem kepegawaian yang akan dibangun ini memiliki fungsi diantaranya Pengelolan data pegawai, data golongan dan jabatan, history pelatihan pegawai, data profesi, data pendidikan, data penggajian dan data administrasi kepegawaian lainnya. Sistem yang dibangun di uji dengan menggunakan metode black box dan berjalan dengan baik. Sistem yang dibangun dapat digunakan RSUD Jombang untuk mengelola data kepegawaian. Kata Kunci : Rumah Sakit, sistem infotmasi, Kepegawaian, web, Codeigniter

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > S1-Sistem Informasi
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 24 Oct 2015 02:10
Last Modified: 24 Oct 2015 02:10
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/22

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats