TEKNIK BATUK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA DENGAN MASALAH BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF DI RUANG GATOT KACA RSUD JOMBANG

Juariyah, Siti (2024) TEKNIK BATUK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA DENGAN MASALAH BERSIHAN JALAN NAPAS TIDAK EFEKTIF DI RUANG GATOT KACA RSUD JOMBANG. Diploma thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

[img] Text
COVER.pdf

Download (642kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (122kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (477kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (69kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (887kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (179kB)
[img] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (108kB)
[img] Text
Hasil Cek Similarity.pdf

Download (21kB)

Abstract

Asma merupakan masalah kesehatan dunia yang harus segera di tangani karena menjadi penyebab kematian nomor sepuluh di Indonesia. Asma merupakan penyakit yang tidak menular biasanya di tandai dengan serangan sesak napas dan mengi yang berulang. Tujuan penelitian ini yaitu memberikan asuhan keperawatan pada klien yang menderita Asma. Desain penelitian ini menggunakan metode deskriptif yaitu memberikan gambaran kasus nyata dengan pendekatan studi kasus. Partisipan dalam penelitian ini sebanyak 2 klien yang menderita Asma. Hasil penelitian didapatkan diagnosa prioritas yang muncul pada klien 1 dan 2 adalah bersihan jalan napas tidak efektif dengan intervensi utama yang diberikan adalah latihan teknik batuk efektif dengan cara identifikasi kemampuan batuk, monitor adanya retensi sputum, atur posisi semi fowler, jelaskan tujuan dan prosedur batuk efektif. Setiap pasien dengan Asma memiliki respon yang berbeda terhadap masalah. Hal ini dipengaruhi oleh kondisi atau status kesehatan dan kemampuan pasien dalam menghadapi suatu masalah. Sehingga perawat harus melakukan asuhan keperawatan yang komperehentif untuk menangani masalah keperawatan pada setiap klien dan meningkatkan keterampilan dalam melakukan asuhan keperawaatan khususnya pada pasien Asma. Pada kedua klien masalah bersihan jalan napas ditangani dengan cara latihan teknik batuk efektif guna membersihkan secret yang sulit dikeluarkan dan sesak napas berkurang. Kata Kunci: Teknik batuk efektif, Asma, Bersihan Jalan Napas Tidak Efektif

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan
Fakultas Ilmu Kesehatan > D3-Ilmu Keperawatan
Depositing User: Iqbal Iqbal
Date Deposited: 19 Apr 2025 04:02
Last Modified: 19 Apr 2025 04:02
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/3454

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats