HUBUNGAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN KECERDASAN SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH AL-AZHAR SENDEN PETERONGAN JOMBANG

Dewi, Fitriyah Kusuma (2017) HUBUNGAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN KECERDASAN SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH AL-AZHAR SENDEN PETERONGAN JOMBANG. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

Full text not available from this repository.

Abstract

Lingkungan memliki peranan penting dalam proses belajar siswa. Lingkungan menyediakan banyak sekali sumber belajar yang dapat dimanfaatkan guru untuk menunjang proses pembelajaran PAI, namun sumber belajar lingkungan yang telah tersedia justru jarang sekali dimanfaatkan oleh guru. Tujuan penelitian mengetahui tingkat kecerdasan siswa, mengetahui hubungan lingkungansebagai sumber belajar terhadap kecerdasan siswa. Jenis penelitian kuantitatif, metode pengumpulan data observasi, data angket dan wawancara, sampel penelitian 43 siswa. Teknik analisa product moment. Hasil penelitian Lingkungan sebagai sumber belajar di madrasah tsanawiyah al-azhar senden peterongan jombang memiliki peran penting dalam meningkatkan kecerdasan siswa baik kecerdasan intelektual, emosional maupun spiritual. Tingkat kecerdasan dimadrasah tsanawiyah al-azhar senden peterongan jombang tergolong baik yang berada pada rentang 91-120 sebanyal 40 koresponden dengan tingkat prosentase 93% terdapat pengaruh yang tinggi antara lingkungan sebagai sumber belajar terhadap kecerdasan siswa dimadrasah tsanawiyah al- azhar senden peterongan jombang dengan nilai korelasi 0, 796.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: Fakultas Agama Islam
Fakultas Agama Islam > S1-Pendidikan Agama Islam
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 01 Oct 2017 06:18
Last Modified: 01 Oct 2017 06:18
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/780

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats