PENGGUNAAN MEDIA BUKU SEMESTA BERHITUNG DALAM KEGIATAN PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI MI SEMESTA KEDUNGMALING SOOKO MOJOKERTO

SA’DIYAH, ARIFATUS (2016) PENGGUNAAN MEDIA BUKU SEMESTA BERHITUNG DALAM KEGIATAN PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI MI SEMESTA KEDUNGMALING SOOKO MOJOKERTO. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena ketertarikan peneliti terhadap masalah di kelas III MI Semesta Kedungmaling Sooko Mojokerto, yaitu banyak siswa yang nilainya di bawah KKM.Maka untuk meningkatkan prestasi belajarnya peneliti menggunakan media buku Semesta Berhitung. Prestasi belajar siswa kelas III MI Semesta Kedungmaling Sooko Mojokerto dari tes siklus I, II dan III menunjukkan peningkatan.Hasil observasi aktivitas siswa pada siklus I didapat skor 35, maka didapatkan nilai observasi siswa sebesar 46,67. Sedangkan hasil observasi guru didapat skor 42, sehingga nilai observasi yang didapat adalah 56. Pada siklus ini hasil tes formatif yang diperoleh adalah 54,55 dengan rata-rata kelas 64,8. Hasil penelitian pada siklus II nilai observasi siswa meningkat menjadi 86,67. Nilai observasi guru meningkat menjadi 81,33 dan nilai tes formatif siswa mencapai 88 dengan rata-rata 83. Hasil penelitian pada siklus III nilai observasi siswa meningkat menjadi 92. Nilai observasi guru meningkat menjadi 93,33 dan nilai tes formatif siswa mencapai 96 dengan rata-rata 91,2. sehingga ketuntasan telah tercapai pada siklus II dan III

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Agama Islam
Fakultas Agama Islam > S1-Pendidikan Guru MI
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 23 Jan 2017 03:12
Last Modified: 24 Jan 2017 01:48
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/551

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats