RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGAJUAN PENGADAAN DAN PERAWATAN BMN DI BPCB JAWA TIMUR BERBASIS WEB

PRIAMBUDI, ARDI SEPTA (2022) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGAJUAN PENGADAAN DAN PERAWATAN BMN DI BPCB JAWA TIMUR BERBASIS WEB. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

[img]
Preview
Text (Cover, BAB I, BAB II, BAB III)
Cover, BAB I, BAB II, BAB III.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB IV & BAB V)
BAB IV & BAB V_Part1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (CEK SIMILARITY)
CEK SIMILARITY.pdf

Download (23kB) | Preview

Abstract

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) merupakan salah satu Unit Pelayanan Teknis dari Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) yang menangani pelestarian cagar budaya. BPCB memiliki tugas untuk melindungi, mengembangkan dan memanfaatkan cagar budaya. Pada masa sebelumnya belum ada penggunaan manajemen pengelolaan BMN yang menggunakan Website sehingga banyak terkendala untuk pengajuan pengadaan dan perawatan BMN karena masih dilakukan secara manual dan harus datang ke BPCB secara langsung. Salah satu solusi dari permasalahan tersebut yaitu membuat sistem informasi berbasis Website untuk manajemen pengelolaan BMN yang meliputi perlindungan, pengembangan dan pemanfaatan aset cagar budaya yang dimiliki oleh BPCB Provinsi Jawa Timur. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan wawancara, studi pustaka, dan observasi lapangan. Sistem manajemen pengelolaan BMN ini dibangun dengan menggunakan metode Prototype dengan tahapan yaitu mengidentifikasi, pengembangan, menentukan, dan penggunaan. Pembuatan sistem informasi ini menggunakan Bahasa pemrograman PHP dengan Codeigniter dan database MySQL. Adapun fitur yang ada dalam sistem ini adalah Data Cagar Budaya, Data Barang Milik Negara, Data Juru Pelihara, Data Pengajuan dan Data User. Aplikasi sitem informasi ini memberikan kemudahan serta lebih efektif dan efesien untuk juru pelihara yang ingin mengajukan pengadaan atau perawatan cagar budaya dan juga memudahkan untuk Unit Umum BPCB Provinsi Jawa Timur untuk menerima pengajuan. Kata Kunci: Pengajuan, Prototype, Framework Codeigniter, Website.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi
Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Iqbal Iqbal
Date Deposited: 12 Nov 2023 05:20
Last Modified: 24 Apr 2024 04:05
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/2991

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats