MARTANDHANI, SETYA NING (2021) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MONITORING PERKEMBANGAN ANAK DI TK ISLAM BUNAYYA. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.
Full text not available from this repository.Abstract
TK Islam Bunayya merupakan salah satu lembaga pendidikan anak usia dini yang permasalahan dalam melakukan monitoring anak atau siswa. Sistem monitoring perkembangan anak masih dilakukan secara manual dimana guru hanya memasukkan nilai ke dalam form penilaian harian dan hanya disimpan untuk arsip sekolah. Sehingga orang tua kurang mengetahui bagaimana perkembangan anak di sekolah. Berdasarkan permasalah tersebut penulis memberikan solusi membangun sistem informasi perkembangan anak dengan menggunakan metode prototype, kemudian sistem di uji coba menggunakan blackbox testing. Berdasarkan dari hasil pengujian sistem yang dilakukan, sistem telah dibuat sesuai dengan perancangan yang telah dibuat, sistem dapat mengelola data siswa, data guru, data user, data materi pembelajaran dan data penilaian harian yang bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja. Kata Kunci: sistem informasi, sistem monitoring, PAUD, Prototype.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi |
Depositing User: | Iqbal Iqbal |
Date Deposited: | 28 Oct 2023 04:32 |
Last Modified: | 28 Oct 2023 04:32 |
URI: | http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/2926 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year
View Item |