ASUHAN KEBIDANAN PADA NEONATUS By Ny “K” DENGAN TINDAKAN PASCA RESUSITASI DI BPM DIANA HARI RAHMAWATI, SST DESA PODOROTO KECAMATAN KESAMBEN KABUPATEN JOMBANG

IZZAH, ISMATUL (2015) ASUHAN KEBIDANAN PADA NEONATUS By Ny “K” DENGAN TINDAKAN PASCA RESUSITASI DI BPM DIANA HARI RAHMAWATI, SST DESA PODOROTO KECAMATAN KESAMBEN KABUPATEN JOMBANG. Diploma thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Asfiksia pada bayi baru lahir adalah suatu keadaan dimana bayi tidak dapat bernafas secara spontan dan teratur segera setelah lahir. Asfiksia pada bayi baru lahir disebabkan oleh perubahan pola pertukaran gas plasenta dan keseimbangan asam basa dalam darah. Sekitar 3% (3,6 juta) dari 120 juta bayi lahir di Indonesia mengalami asfiksia. Tujuan dari asuhan kebidanan ini adalah memberikan asuhan kebidanan pada neonatus dengan pasca tindakan resusitasi di BPM Diana Hari Rahmawati, SST Desa Podoroto Kecamatan Kesamben Kabupaten Jombang, dapat melaksanakan asuhan kebidanan sesuai standar asuhan kebidanan. Metode asuhan yang digunakan dalam melakukan asuhan kebidanan terhadap bayi Ny “K” ini adalah stendar asuhan kebidanan. Meliputi pengkajian, perumusan diagnosa dan masalah kebidanan, perencanaan, implementasi, evaluasi dan pencatatan perkembangan. Setelah dilakukan asuhan kebidanan selama 14 hari tidak ada keluhan dari klien, kondisi klien dan saran dari tenaga kesehatan sudah dilaksanakan. Kesimpulan yang dapat diambil dari asuhan kebidanan ini yaitu pertumbuhan dan pemantauan bayi baru lahir pada By Ny “K” berjalan sesuai rencana dengan evaliasi akhir dilaksanakan di rumah pasien tanpa hambatan dan komplikasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan
Fakultas Ilmu Kesehatan > D3-Kebidanan
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 23 Nov 2015 03:00
Last Modified: 23 Nov 2015 03:00
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/252

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats