ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny. “A” P40004 AKSEPTOR BARU KELUARGA BERENCANA METODE OPERASI WANITA (MOW) DI PAVILIUN MELATI RSUD JOMBANG

SARI, DIAH JANNAH (2015) ASUHAN KEBIDANAN PADA Ny. “A” P40004 AKSEPTOR BARU KELUARGA BERENCANA METODE OPERASI WANITA (MOW) DI PAVILIUN MELATI RSUD JOMBANG. Diploma thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Metode Operasi Wanita (MOW) adalah metode kontrasepsi bagi seorang wanita yang Usia > 26 tahun dan paritas >2 yang tidak ingin memiliki anak lagi yang ditakuti kemungkinan terjadi yakni Pada kehamilannya akan menimbulkan resiko kesehatan yang serius, yaitu dengan prosedur bedah mini untuk memotong, mengikat atau memasang cincin pada saluran tuba fallopi. Tujuan dari asuhan kebidanan ini adalah memberikan asuhan kebidanan Pada Ny. “A” P40004 Akseptor Baru Keluarga Berencana Metode Operasi Wanita (MOW) Di Paviliun Melati RSUD Jombang, dapat melaksanakan asuhan kebidanan sesuai standart asuhan kebidanan. Metode asuhan yang digunakan dalam melakukan asuhan kebidanan terhadap Ny. “A” adalah Standart Asuhan Kebidanan Meliputi : pengkajian, perumusan diagnosa atau masalah, perencanaan, implementasi, evaluasi dan pencatatan asuhan kebidanan. Hasil asuhan kebidanan terhadap Ny. “A” di dalam pengkajian tidak ditemukan data hasil pemeriksaan yang menunjukkan kelainan sebagai kontra indikasi MOW. Rencana asuhan dapat diimplementasikan dalam asuhan kebidanan ini. Evaluasi akhir didapatkan operasi berjalan dengan lancar tanpa hambatan dan tidak terjadi komplikasi yang menyertai pasca operasi. Pada penatalaksanaan asuhan kebidanan ini, terdapat beberapa kesenjangan dengan teori yang muncul. Namun tidak menimbulkan masalah komplikasi bagi klien dan prosedur pelaksanaan MOW. Kesimpulan dari asuhan kebidanan ini adalah proses pelaksanaan Ny.”A” berjalan dengan lancar dengan pencatatan asuhan kebidanan selama 14 hari dilaksanakan kunjungan kerumah klien tanpa hambatan dan komplikasi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan
Fakultas Ilmu Kesehatan > D3-Kebidanan
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 21 Nov 2015 06:04
Last Modified: 21 Nov 2015 06:04
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/215

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats