RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TRACKING BARANG JASA SERVIS MENGUNAKAN QRCODE BERBASIS WEB DAN ANDROID

NURCHASAN, ACHMAD (2019) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TRACKING BARANG JASA SERVIS MENGUNAKAN QRCODE BERBASIS WEB DAN ANDROID. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum.

Full text not available from this repository.

Abstract

Seiring pesatnya persaingan jasa servis komputer , membuat para pemilik usaha jasa servis komputer berlombalomba meningkatkan layanan servis kepada customer. Semakin banyaknya customer servis yang menanyakan informasi status barang yang diservis yang lambat dan kurang tepat salah satunya di biner computer,belum lagi pengelolaan data yang masih mengunakan excel. Sehingga menyulitankan penyedia jasa servis untuk melakukan pengecekan status barang yang di servis dan bagi pemilik juga kesulitan mematu penggolaan pembukuan dan pelaporan. Berdasarkan permasalahn tersebut, penulis memberikan alternatif dengan membangun sistem informasi tracking barang jasa servis mengunakan qrcode berbasis web dan adroid yang dibangun mengunakan metote waterfall, perancangan sistem menggunakan pemodelan UML dan sistem berbasis web dibangun dengan menggunakan bahasa program PHP,css,HTML, framework CodeIgneter,PHP MPV ,sedangkan sistem barbasis android di bagun mengunakan bahasa pemrogram java yang diconvert dari web ke apk dan database MySQL. Program ini memungknkan user untuk inputdata,edit data, hapus data, pencarian, dan pencetakan data ke media kertas. Data yang di input berupa data sparepart,kategori saparepart,penerimaan servis,data pelangan. Sedangkat outpunya yang dihasilan sistem informasi ini laporan stock spartpart,laporan kas masuk, alporan kas keluar, laporan data servis, laporan pembayaran, laporan rekapitulasi,laporan ditail servis, laporan status barang yang di servis. Sehingga nantinya sistem ini dapat meberikan solusi yang digunakan pegelolaan data stock pendapatan dan servis komputer,sehingga mempercepat pembuatan laporan kas masuk,kas keluar, pembayaran ,status servis, sparepart, pelangan. Sehingga custemer lebih mudah mecari informasi status barang yang diservis dengan mengiputkan no servis di website atau dengan scan kode qrcode di nota servis.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi
Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Iqbal Iqbal
Date Deposited: 28 Nov 2019 02:56
Last Modified: 28 Nov 2019 02:56
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/1795

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats