Rozaqi, Muhammad (2018) Pengaruh Harga Dan Kampanye Yuk Nabung Saham (YNS) Yang Dimoderasi Reputasi Perusahaan Sektor Keuangan Terhadap Keputusan Berinvestasi Di GI BEI FIA Unipdu Jombang. Other thesis, Universitas Pesantran Tinggi Darul 'Ulum.
Full text not available from this repository.Abstract
Pengaruh Harga Dan Kampanye Yuk Nabung Saham (YNS) Yang Dimoderasi Reputasi Perusahaan Sektor Keuangan Terhadap Keputusan Berinvestasi GI BEI FIA Unipdu Jombang; Muhammad Rozaqi; 3114079; 2018; Program Studi Administrasi Bisnis; Fakultas Ilmu Administrasi; Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang. Investasi merupakan tabungan untuk masa depan dengan potensi keuntungan dan kerugian yang sama besar. Banyak orang yang memilih investasi dengan alasan harga saham, reputasi perusahaan saham tersebut, pengaruh lingkungan, keamanan, keuntungan dan lain sebagainya. Penelitian ini bertujuan ingin mengetahui dan menganalisis sejauhmana pengaruh harga, reputasi perusahaan sektor keuangan, dan kampanye Yuk Nabung Saham sehingga menjadi keputusan bagi investor yang tercatat di GI BEI FIA Unipdu untuk menanamkan modalnya di perusahaan tersebut. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur berganda dengan dua variabel bebas, satu variabel moderasi. Hasil penelitian ini menunjukkan harga, reputasi prusahaan dan kampanye yuk nabung saham berpengaruh terhadap keputusan berinvestasi pada masyarakat Jombang. Kata kunci: harga, reputasi perusahaan, yuk nabung saham, pasar modal, keputusan pembelian.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Fakultas Bisnis dan Bahasa Fakultas Bisnis dan Bahasa ?? 1 ?? |
Depositing User: | Iqbal Iqbal |
Date Deposited: | 27 Nov 2018 01:21 |
Last Modified: | 27 Nov 2018 01:21 |
URI: | http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/1353 |
Actions (login required)
Downloads
Downloads per month over past year
View Item |