PENGARUH PENGUASAAN NAHWU SHOROF TERHADAP PEMAHAMAN QUR’AN HADITS SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH BAHRUL ULUM GADINGMANGU PERAK JOMBANG

ABSHOR, EDIF ULUL (2015) PENGARUH PENGUASAAN NAHWU SHOROF TERHADAP PEMAHAMAN QUR’AN HADITS SISWA DI MADRASAH TSANAWIYAH BAHRUL ULUM GADINGMANGU PERAK JOMBANG. Other thesis, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (273kB) | Preview

Abstract

Madrasah adalah salah satu lembaga yang begitu kental dengan ilmu agama maka perlu adanya hal yang baru dalam dunia pendidikan hususnya di Madrasah Tsanawiyah Bahrul Ulum oleh karena itu peneliti mengkaji pengaruh penguasaan nahwu shorof terhadap pemahaman Qur’an Hadits. Adapun tujuan peneliti untuk melihat dan menemukan sejauh mana pengaruh nahwu shorof terhadap pemahaman Qur’an Hadits, sesuai dalam penelitian penulis menggunakan kuantitatif dengan hasil kesimpulan, Pemahaman Nahwu sorof di MTs. Bahrul ‘Ulum Desa Gadingmangu Kecamatan Perak Jombang dari hasil angket diketahui bahwa Penguasaan nahwu sorof berada dalam kategori mengusai pada interval 48.75−53.75. Rata-rata penguasaan nahwu sorof adalah 51.25. Karena nilai 51.25 terletak pada interval 48.75 − 53.75 maka menguasai nahwu sorof mempunyai pengaruh terhadap pemahaman Qur’an hadist. dan Pemahaman Qur’an Hadist yang diambil secara acak di MTs. Bahrul ‘Ulum Desa Gadingmangu Kecamatan Perak Jombang, dengan melihat hasil tabel kualitas variabel di atas. Rata-rata 67.62−72.65 adalah 70.12. Karena nilai 70.12 terletak pada interval 67.62−72.65 Kata Kunci: Pengaruh, Nahwu Shorof Terhadap Pemahaman Qur’an Hadits

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: Fakultas Agama Islam
Fakultas Agama Islam > S1-Pendidikan Agama Islam
Depositing User: M Kirom
Date Deposited: 12 Nov 2015 06:41
Last Modified: 12 Nov 2015 06:41
URI: http://eprints.unipdu.ac.id/id/eprint/122

Actions (login required)

Downloads

Downloads per month over past year

View Item View Item
View My Stats